Minggu, 25 November 2012

fisika kelas XI IPA smstr 1& 2

SEMESTER 1

USAHA
Dalam fisika, usaha berkaitan dengan suatu perubahan. Seperti kita ketahui, gaya dapat menghasilkan perubahan. Apabila gaya bekerja pada benda yang diam , benda tersebut bisa berubah posisinya. Sedangkan bila gaya bekerja pada benda yang bergerak, benda tersebut bisa berubah kecepatannya.
Usaha yang dilakukan oleh suatu gaya adalah hasil kali antara komponen gaya yang segaris dengan perpindahan dengan besarnya perpindahan. Usaha juga bisa didefinisikan sebagai suatu besaran scalar yang di akibatkan oleh gaya yang bekerja sepanjang lintasan.
Misalkan suatu gaya konstan F yang bekerja pada suatu benda menyebabkan benda berpindah sejauh s dan tidak searah dengan arah gaya F, seperti ditunjukkan pada gambar di bawah ini. Komponen gaya yang segaris dengan perpindahan adalah Fx = F cos ?.
W = Fx . s = (F cos ?) . s = Fs cos ?
dengan :
W = Usaha (joule = J)
F = gaya (N)
s = perpindahan (m)
? = sudut antara F dan s (derajat atau radian)
HUBUNGAN USAHA DAN ENERGI
Usaha dan Energi Kinetik
Usaha yang dilakukan suatu gaya dapat mengubah energy kinetik benda.
W = ?EK = mvakhir mvawal
Catatan : Benda bergerak pada bidang datar atau ketinggian benda tetap.
Pembuktian rumus di atas:
Jika gaya F selalu tetap, maka percepatan a akan tetap juga, sehingga untuk a yang tetap
W1>2 = ?1 F(s) . ds
= ?1 m dv/dt . ds
= ?1 mdv . ds/dt
= ?1 mv . dv
= ?1 mvdv
= mv2 |12 > menggunakan perhitungan integral
= mv2akhir - mv2awal

sumber:  http://adilaziyarahmi.blogdetik.com/usaha-dan-energi/

semester 2:

 
 
 
Fluida StatisFluida ( zat alir ) adalah zat yang dapat mengalir, misalnya zat cair dan gas. Fluida dapatdigolongkan dalam dua macam, yaitu fluida statis dan dinamis.
TEKANAN HIDROSTATISTekanan hidrostatis ( Ph) adalah tekanan yang dilakukan zat cair pada bidang dasar tempatnya.
PARADOKS HIDROSTATISGaya yang bekerja pada dasar sebuah bejana tidak tergantung pada bentuk bejana dan jumlah zat cair dalam bejana, tetapi tergantung pada luas dasar bejana ( A ), tinggi ( h )dan massa jenis zat cair ( r )dalam bejana.Ph = r g hPt = Po + PhF = P h A = r g Vr = massa jenis zat cair h = tinggi zat cair dari permukaang = percepatan gravitasiPt = tekanan totalPo = tekanan udara luar

 HUKUM PASCALTekanan yang dilakukan pada zat cair akan diteruskan ke semua arah sama.P1 = P2 ® F1/A1 = F2/A2.

HUKUM ARCHIMEDESBenda di dalam zat cair akan mengalami pengurangan berat sebesar berat zat cair yangdipindahkan.Tiga keadaan benda di dalam zat cair:a. tenggelam: W>Fa Þ rb > rz b. melayang: W = Fa Þ rb = rzc. terapung: W=Fa Þ rb.V=rz.V' ; rb<rz

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Efek Blog